Selasa, 26 Juli 2011

Aktivitas Yang Mengenyangkan

Terbersit dalam benak sobat semua, pasti intisari dari dari judul posting di atas adalah makan....ya kan ? Bukan itu sobat, pada posting kali ini sengaja saya mengulas aktivitas Guru di awal tahun pelajaran dan aktivitas dosen di awal tahun akademik. Yaitu menyusun perangkat pembelajaran (SAP dan Silabus).
Aktivitas ini hampir dirasakan berat bagi semua Guru, baik pemula maupun yang sudah ekpert terutama yang malas...haa, karena memerlukan pemikiran yang matang, perencanaan yang optimal, dan waktu yang tidak sedikit. Alhasil banyak rekan2 Guru yang akhirnya cuma pinjam sana-sini, copy dan kemudian paste milik orang lain, dan yang lebih fantastis lagi hanya dapat dari internet. Pemandangan yang lumrah sebenarnya...selain dipusingkan dengan menyusun perangkat, persiapan menyusun materi, dan hasil jerih payah (gaji) yang ikut-ikutan memprihatinkan.
So, bagi sobat yang berprofesi sebagai guru pasti mengalami hal tersebut bukan ? Lantas apa solusi cerdas guna mengatasi hal tersebut ?
Marilah kita diskusikan dalam forum ini sebelum akhirnya saya posting juga tautan download Silabus, KKM, Prosem, Prota, dan Analisis SK-KD (analisis standar isi)....
Oke sobat...mari berbagi dan berdiskusi....


Dan yang memerlukan perangkat pembelajaran Mapel Fisika ada di bawah ini: (Unduh suka-suka, pakainya terserah anda ) ..heee

Program Tahunan
Kelas X , Kelas XI, dan Kelas XII

Program Semester
Kelas X , Kelas XI, dan Kelas XII

Analisis Kriteria Ketuntasan Minimal
Kelas X , Kelas XI, dan Kelas XII

Analisis Standar Isi
Kelas X , Kelas XI, dan Kelas XII

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) => Elaborasi, Eksplorasi, Konfirmasi
Kelas X , Semester 1 dan Semester 2
Kelas XI,  Semester 1 dan Semester 2
dan Kelas XII, Semester 1 dan Semester 2

1 komentar:

Jangan Lupa Tinggalkan Komentar Sobat... ^_^