
Langkah 1. Klik Tool bada bagian atas browser, kemudian pilih add-ons, sesaat akan muncul dialog box yang menyatakan theme yang tersedia, seperti gambar di bawah ini

Langkah 2. Untuk mengganti theme, dapat di peroleh secara online di sini, tinggal di pilih thema Personas yang anda kehendaki, dan klik wear it, maka penampilan browser theme anda akan berubah sesuai dengan pilihan anda.
Berharap waktu berselancar di internet semakin menyenangkan.... :)
Semoga bermanfaat !
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Jangan Lupa Tinggalkan Komentar Sobat... ^_^